
Pengumuman
Kepada Yth. Bpk/Ibu Guru Wali Kelas XII
Alumni SMK Dinamika Pembangunan 1 Jakarta Tahun Pelajaran 2015/2016
Dengan ini di beritahukan dan mengundang kehadiran para alumni SMK Dinamika Pembangunan 1 Jakarta Tahun Pelajaran 2015/2016, bahwa pembagian SHUN serta Dokumentasi kelulusan SMK Dinamika Pembangunan 1 Jakarta akan dibagikan pada,
Hari/Tgl : Sabtu, 10 September 2016
Pukul : 07.30 WIB – 12.00 WIB
Tempat : Aula Gedung A
Pakaian : Sopan, Rapi dan Bersepatu.
Parkir Motor di Gedung A.
Facebook Comments